Antisipasi Covid-19, Bappeda Kobar Gelar Pra Musrenbang RKPD Tahun 2021 Lewat Vicon

MMCKalteng - Kobar Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Barat (Kobar) melalaui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) menggelar Pra Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RKPD tahun 2021. Hanya saja, pelaksanaan kegiatan tersebut tak lagi menghadirkan banyak peserta di satu tempat. Bappeda memilih penggunaan sistem video conference (vicon). Tujuannya untuk mencegah penyebaran Covid 19.

Selengkapnya ...

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, disingkat Bappeda, adalah lembaga teknis daerah dibidang penelitian dan perencanaan pembangunan daerah yang dipimpin oleh seorang kepala badan yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Gubernur/Bupati/Wali kota melalui Sekretaris Daerah. Badan ini mempunyai tugas pokok membantu Gubernur/Bupati/Wali kota dalam penyelenggaraan Pemerintahan Daerah dibidang penelitian dan perencanaan pembangunan daerah.

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah di bentuk berdasarkan pertimbangan:

  • a. Bahwa dalam rangka usaha peningkatan keserasian pembangunan di daerah diperlukan adanya peningkatan keselarasan antara pembangunan sektoral dan pembangunan daerah.
  • b. Bahwa dalam rangka usaha menjamin laju perkembangan, keseimbangan dan kesinambungan pembangunan didaerah, diperlukan perencanaan yang lebih menyeluruh, terarah dan terpadu
 

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan Provinsi Kalimantan Tengah

Berita Terbaru

02 Juli 2020

Rakor Penyusunan Rencana Aksi Penyelesaian Tumpang Tindih Pemanfaatan Lahan di Prov. Kalteng

Palangka Raya –  Rapat Koordinasi Penyusunan Rencana Aksi Penyelesaian Tumpang ...

01 Februari 2020

Antisipasi Covid-19, Bappeda Kobar Gelar Pra Musrenbang RKPD Tahun 2021 Lewat Vicon

MMCKalteng - Kobar – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Barat (Kobar) melalaui Ba ...

10 Oktober 2019

Bappeda Gelar Bimtek Aplikasi E- Monev Kinerja Pembangunan Daerah

  MMCKalteng, Palangka Raya –  Dalam rangka penguatan SDM yang bertugas sebagai adm ...

11 September 2019

Bupati Murung Raya Secara Resmi Membuka Forum Bappedalitbang Kabupaten/Kota Se-Kalimantan Tengah 2019

MMCKalteng – Murung Raya - Pembukaan Forum Bappedalitbang Kabupaten/ Kota Se Kalimantan T ...

11 September 2019

Ramah Tamah Forum Bappedalitbang Kabupaten/Kota Se-Kalimantan Tengah 2019

MMCKalteng – Murung Raya - Ramah Tamah Pemerintah Kabupaten Murung Raya dengan peserta Fo ...

24 April 2019

Bappedalitbang Gelar Pra Rakordal Program-Program Pembangunan Kalteng Triwulan I Tahun 2019

MMCKalteng - Palangka Raya - Bappedalitbang Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) gelar Pra Rap ...

RAKOR KEMISKINAN PROV KALTENG 2019

Galeri